Pelantikan Wakil Dekan Fakultas & Direktur Sekolah Pascasarjana IKJ Periode 2024-2028
Pelantikan Wakil Dekan Fakultas, Wakil Direktur Sekolah Pascasarjana, dan Ketua Program Studi di Lingkungan Institut Kesenian Jakarta Institut Kesenian Jakarta Periode 2024 – 2028 SELAMAT DAN SUKSES … Civitas Academica dan Tenaga Kependidikan Institut Kesenian Jakarta (IKJ) mengucapkan selamat kepada Wakil Dekan, Wakil
Workshop Harpa Llanera dari Kolombia
Hi, guys! Lokakarya (workshop) alat musik harpa Llanera khusus bagi para mahasiswa Institut Kesenian Jakarta oleh solois Kolombia, Wuilmer López, akan segera berlangsung di kampus IKJ mendatang. Acara hasil kerja sama IKJ yang diinisiasi Columbian Embassy @embcoindonesia ini akan berlangsung pada hari: 📆Selasa,
Komitmen Rektor IKJ bersama Alumni IKJ
Rektor Institut Kesenian Jakarta (IKJ), Prof. Dr. M. Syamsul Maarif didampingi para Wakil Rektor, menerima beberapa perwakilan alumni IKJ pada hari ini, Selasa 19 November 2024, di Gedung Rektorat IKJ. Mendengar pandangan alumni, Rektor IKJ berkomitmen untuk menghidupkan kembali “marwah kampus
Pelantikan Dekan Fakultas dan Direktur Sekolah Pascasarjana Institut Kesenian Jakarta Periode 2024 – 2028
SELAMAT DAN SUKSES … Civitas Academica dan Tenaga Kependidikan Institut Kesenian Jakarta (IKJ) mengucapkan selamat kepada Dekan Fakultas dan Direktur Sekolah Pascasarjana Institut Kesenian Jakarta Periode 2024 – 2028 yang telah dilantik oleh Rektor Institut Kesenian Jakarta Prof. Dr. M.
Pidato Kebudayaan Garin Nugroho “Balas Budi untuk Rakyat”
Dr. (H.C.) Garin Nugroho Riyanto, S.H., S. Sn., alumnus jurusan Sinematografi Institut Kesenian Jakarta (Fakultas Film dan Televisi IKJ tahun 1985) dan salah satu sineas terkemuka Indonesia, mempresentasikan Pidato Kebudayaan DKJ #SuaraJernihdariCikini dengan tajuk "Balas Budi untuk Rakyat" di Graha
CIFFest “𝙁𝙖𝙨𝙝𝙞𝙤𝙣 𝙁𝙪𝙨𝙞𝙤𝙣” 7-10 November 2024
𝘾𝙞𝙠𝙞𝙣𝙞 𝙁𝙖𝙨𝙝𝙞𝙤𝙣 𝙁𝙚𝙨𝙩𝙞𝙫𝙖𝙡 "𝙁𝙖𝙨𝙝𝙞𝙤𝙣 𝙁𝙪𝙨𝙞𝙤𝙣" CIFFEST adalah acara tahunan Prodi Mode dan Busana Institut Kesenian Jakarta, yang sudah memasuki tahun ke-8 lhoo!! Maka dari itu WE PRESENT TO YOU
Luwes dalam Waktu – Dokumenter Pendek: Ingatan Kolektif
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan Teater Luwes dan Ingatan Bersama Pemutaran Film Dokumenter Pendek dan Diskusi ✦Luwes dalam Waktu – Dokumenter Pendek: Ingatan Kolektif✦ 📅Jumat, 8 Oktober 2024 ⏰16:30-18:00 WIB 📍Teater Luwes IKJ Registrasi bit.ly/luwestjikinid8nov “Luwes dalam
Pertunjukan Lenong Urban H-TIKIDES
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan: Pertunjukan Lenong Urban ★H-TIKIDES★ 📅Jumat, 8 Oktober 2024 ⏰19:30-21.00 WIB 📍Teater Luwes IKJ Registrasi bit.ly/luwestjikini8nov Pertunjukan Lenong Urban H-TIKIDES Sutradara Jal de Jal Dramaturg Almanzo Konoralma Penata Musik Lambara Dimas Koreografer Boogie Papeda H-TIKIDES adalah sebuah pertunjukan
Pentas Karya Tari KODE: 1-6 + 07:00-11:00
Wow, awal November dibuka dengan nonton pertunjukan tari yang bener-bener bikin takjub! Gerakan para penari tidak hanya indah, tapi penuh makna. Setiap langkah menceritakan sesuatu, dan penonton bisa merasakan emosi yang mereka bawa. Luar biasa banget melihat para penari bisa
Pelantikan Para Wakil Rektor IKJ Periode 2024 – 2028
SELAMAT DAN SUKSES Civitas Academica dan Tenaga Kependidikan Institut Kesenian Jakarta (IKJ) mengucapkan selamat kepada Para Wakil Rektor Institut Kesenian Jakarta Periode 2024 – 2028 yang telah dilantik oleh Rektor Institut Kesenian Jakarta Prof. Dr. Ir. M. Syamsul Maarif, M.Eng.,
Pertunjukan Musik Imaji Tradisi
Malam yang penuh dengan melodi, energi, dan kebersamaan! Musik, teman-teman, dan vibe yang bikin lupa waktu. Setiap nada yang dimainkan, setiap tepuk tangan yang bergema adalah bukti kekuatan musik yang mampu menyatukan kita semua. Terima kasih buat yang udah hadir, kalian luar
Pertunjukan Musik dan Tari Dosen FSP IKJ
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan: Pentas Karya Musik ★IMAJI TRADISI★ karya Anusirwan ★IMAJI TRADISI★ Komposer: Anusirwan Perkusi: Girah Putra Fajar Palma Aulia Enggar Alat musik gesek: Rama Sona Rizky Alat musik tiup: Ronal Lisan Soundman: Harun Karya komposisi musik yang menggabungkan instrumen tradisi dengan instrumen/alat musik
Katalog Elektronik Koleksi Seni karya Maestro-Maestro Indonesia
Koleksi seni dari maestro-maestro di Indonesia, saat ini sudah dilakukan digitalisasi dan dibuatkan platform yang dapat diakses secara publik dalam bentuk katalog elektronik. Platform tersebut dapat diakses pada link https://pkjtim.com/koleksi E-katalog seni ini dapat diwujudkan atas kerja sama Unit Pengelola Pusat
Keroncong Pohon Hayat “Hanya IKJ Punya”
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan: Pertunjukan Musik Keroncong Pohon Hayat “Hanya IKJ Punya” 📅Jumat, 25 Oktober 2024 ⏰19:30-21:00 WIB 📍Teater Luwes IKJ Registrasi bit.ly/luwestjikini25okt Komposer: Joko Widodo, M.Sn. Liliek Tri Cahyono, M.Sn. Pengaba Utama: Liliek Tri Cahyono, M.Sn. Pemusik: Vocal: Aura Elsa Yardan Vocal
“Plug-Dance-Play”: Dance and Community Celebration
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan: “PLUG-DANCE-PLAY” Dance and Community Celebration Himpunan Mahasiswa Tari-IKJ X Streetpass X The Moluccs X Jakarta Menari X Lasteam 689 X Funky Papua X Explobodies X Kelompok
Pelantikan Rektor Institut Kesenian Jakarta Periode 2024 – 2028
Pelantikan Rektor Institut Kesenian Jakarta Periode 2024 – 2028 SELAMAT DAN SUKSES … Civitas Academica dan Tenaga Kependidikan Institut Kesenian Jakarta (IKJ) mengucapkan selamat menjalankan amanah dan tugas kepada Prof. Dr. Ir. M. Syamsul Maarif, M.Eng., Dipl., DEA. sebagai Rektor Institut Kesenian
Pertunjukan Teater “Mencari Ide di Teater Luwes”
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan: Pertunjukan Teater “Mencari Ide di Teater Luwes” 📅Jumat, 18 Oktober 2024 ⏰19:00-21:00 WIB 📍Teater Luwes IKJ “Mencari Ide di Teater Luwes” Sutradara: Damar Rizal Marzuki Artistik: Richard Kalipung Kostum dan Makeup: Cik Im Technical
Film Pakeliran 360 “Mānuṣa Bhīma”
Undangan Seminar II Disertasi Doktor Yth Bapak/Ibu/Saudara/i Akademisi/Dosen, Seniman, Desainer dan Peneliti Salam Indonesia Maju, semoga selalu dalam keadaan sehat dan Rahayu Puji syukur ke hadirat Yang Maha Kuasa atas segala limpahan rahmat dan karunia-Nya, sehingga kami dapat mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri Seminar
Jurnal Beranda: Call for Papers
Call for Paper Beranda : Jurnal Seni Pertunjukan 2024 Fakultas Seni Pertunjukan - Institut Kesenian Jakarta Jurnal Beranda menerima artikel penelitian yang relevan dengan fokus kajian seni pertunjukan yang mencakup topik-topik seperti sejarah dan perkembangan seni pertunjukan, teori, kritik seni, aspek-aspek modern dalam
Rektor IKJ Periode 2024-2028
Selamat kepada Prof. Dr. Ir. M. Syamsul Maarif, M.Eng., Dipl., Ing., DEA yang telah terpilih sebagai Rektor Institut Kesenian Jakarta Periode 2024-2028. Tugas berat dan tantangan sebagai Rektor IKJ baru sudah menanti. Kerja sama yang baik dan maksimal dalam kesenian adalah
Estetika Paradoks Seni Rupa Jakarta
Diskusi publik di Balai Budaya Jakarta 🤩 🎨 Diskusi publik “Estetika Paradoks Seni Rupa Jakarta”, mengajak berdiskusi bersama Citra Smara Dewi seorang kurator Paradoks, Syakieb Sungkar seorang seniman yang turut berkontribusi dalam Paradoks, dan Aidil Usman, seorang anggota komite Seni Rupa
Mahasiswi Mode FSRD IKJ Juara “Best Concept of Costume”
Nasywa Zahradina T.D mahasiswi Program Studi Produk Mode & Busana Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Kesenian Jakarta memenangkan "Best Concept of Costume" di BAF #6 "JOUTIME : A Journey Through Time" 👏🏻❤️ . Lomba Rancang Busana BAF #6 "JOUTIME: A
Hari Museum Nasional
Hari ini 12 Oktober 2024, bersama Tjikini Living Museum, mari kita rayakan Hari Museum Nasional! Saatnya kembali memahami dan menjelajahi sejarah dan budaya yang memperkaya identitas kita. Sudah saatnya lebih mengenal dan menjadi bagian dari warisan budaya kita. Selamat merayakan keanekaragaman
Website Launch “Art is Tjikini”
Bidang Riset, Inovasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat Institut Kesenian Jakarta melalui Pusat Studi Urban Creative Hub mempersembahkan: Website Launch “Art is Tjikini” sekaligus pembukaan Festival Seni Pertunjukan “Luwes di Tjikini” (11 Oktober - 9 November 2024).
Pertunjukan Teater Tempo Doeloe di IKJ
Pertunjukan pada tanggal 11 Oktober 2024 pecah banget! Kita baru aja rampungin pertunjukan di Teater Toeti Indra Malaon dan Teater Luwes Institut Kesenian Jakarta di Taman Ismail Marzuki yang seru abis! Mulai dari cerita yang bikin baper, akting yang totalitas, sampai